Memasang Meta Tag

Istilah Meta Tag pastinya sudah sangat populer ditelinga para blogger, Meta Tag adalah sejumlah script yang diyakini dapat membuat sebuah blog atau website menjadi mudah ditemukan oleh mesin pencari (Search Engine) seperti Google, Yahoo, Dll. Bagi yang masih belum mengerti bagaimana cara memasang Meta Tag, berikut ini caranya.

1. Pertama masuk ke Edit HTML, jangan lupa centang Expand Template Widget.
2. Kemudian tekan Ctrl F pada keyboard untuk mencari kode berikut ini <title><data:blog.pageTitle/></title>
3. Jika sudah ketemu letakkan kode ini dibawah nya.

<meta name='title' content='Title blog' />
<meta name='description' content='Keterangan blog' />
<meta name='keywords' content='Keyword1, Keyword1, Keyword1, dst' />
<meta name='author' content='Penulis' />
<meta name='owner' content='Pemilik' />
<meta name='copyright' content='(c) 2010' />
<meta content='INDEX, FOLLOW' name='ROBOTS'/>

4. Ganti kode berwarna merah sesuai dengan deskripsi blog anda, contohnya seperti berikut:

<meta name='title' content='Info Bege' />
<meta name='description' content='Berbagi tutorial, tips trik dan software tanpa basa basi' />
<meta name='keywords' content='cara, tutorial, tips trik, download, software, template, blog, website, SEO' />
<meta name='author' content='misterbege' />
<meta name='owner' content='Bege Foundation' />
<meta name='copyright' content='(c) 2010' />
<meta content='INDEX, FOLLOW' name='ROBOTS'/>

5. Klik tombol Save Template.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

copyright (c) 2011 info BeGe | is a registered service of BG foundation. a nonprofit agency that focuses on human resource development